Kata Mutiara Untuk Skripsi 2020

 

Alhamdulillahirabbila’lamin…….

Terima Kasih, Ya Allah…………..

 

Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman diantaramu

dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat

(Q.S. Al Mujaadilah: 11)

 

Dan seandainya pohon-pohon di bumi menjadi pena dan laut (menjadi tinta),

ditambahkan kepadanya tujuh laut (lagi) sesudah (kering)nya,

niscaya tidak akan habis-habisnya (dituliskan kalimat Allah).

Sesungghunya Allah Maha perkasa dan Maha bijaksana.

(Q.S.Luqman: 27)

Ya Allah……..

Engkau telah menganugerahkan kepadaku waktu dan kesempatan untuk menuntut ilmu, dimana waktu yang aku lalui sangat sulit, dengan segala keterbatasanku dalam menggapai cita-cita, kesempatan yang telah engkau tentukan ini ingin mempersembahkan yang terbaik dan bermakna bagi anak-anakku tercinta dan suami  tersayang “karena ilmu adalah warisan yang paling baik.”

Ya Allah…..

Aku bersimpuh kepada-Mu dengan harapan dan doa

aku mohon jangan padamkan semangatku untuk menimba ilmu

 yang bermanfaat bagiku untuk berbakti kepada-MU

semoga ilmu ini semakin menyadarkan aku akan kebesaran-Mu


menjadikan aku lebih arif dan bijaksana dalam menjalani hidup ini.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Teori Herzberg dan Teori Maslow

Makalah Aves

PERENCANAAN SUMBER DAYA PENDIDIKAN YANG EFEKTIF DAN EFISIEN